Intraclass Correlation Coefficient – ICC

Koefisien korelasi intra-kelas (intraclass correlation coefficient, ICC) digunakan untuk menilai reliabilitas antar dua atau lebih pengamat, maupun test-retest reliability. Intinya, ICC adalah rasio antar varians antar kelompok dan varians total. Varians total berasal...

Regresi Logistik Untuk Data Kesehatan: STATA

Contoh Kasus Ingin diketahui faktor-faktor resiko mana saya yang berpengaruh signifikan terhadap kejadia diabetes. Diambil 60 sampel yang terdiri dari 30 sampel orang terkena diabetes dan 30 lainnya kondisinya sehat. Faktor resiko yang akan diuji pengaruhnya...

Regresi Multinomial Logit

Regresi multinomial adalah bentuk model persamaan dengan link function berbentuk Logit dimana responnya berupa data kualitatip Nominal dengan jumlah katagorinya lebih dari dua . Ciri yang dimiliki antar katagori dari respon adalah sederajat (unordered), artinya antar...

Analisa Data Panel Dengan Eviews : Fixed Model 1

Data investasi 4 perusahaan US Steel, IBM, Goodyear, dan Union Oil selama periode 1935-1954 (20 tahun), sehingga total jumlah data ada sebanyak 80 data.. Data terdiri dari Y = nilai investasi, X1= nilai harga saham, dan X2=nilai aktual kapital diawal periode. Model...