SEM Tingkat Lanjutan

Banyak permasalahan yang dihadapi dalam melakukan analisa SEM, mulai dari data yang kurang memenuhi, dilangarnya asumsi kenoermalan data dan tidak layaknya model yang terbentuk (Model tidak Fit). Permasalahan utama yang sering muncul pada saat melakukan analisa SEM adalah ketidak FIT (Layak) model yang terbentuk sehingga parameter yang dihasilkan masih berbias dan tidak layak untuk dilakukan Interpretasi. Kerumitan model yang dihipotesakan menjadi salah satu faktor penyebab model menjadi sulit untuk dibuat menjadi FIT (Layak). Pelatihan SEM tingkat lanjutan akan mempelajari berbagai teknik dalam usaha untuk membuat model SEM menjadi Fit (layak). Teknik penggunaan sintax Lisrel merupakan metode yang utama yang akan dipelajari pada tahap pelatihan ini.

Target Pelatihan :

  •  Peserta mampu menjalankan analisa SEM dengan metode sintax Lisrel
  • Peserta mampu mengatasi berbagai masalah yang muncul dalam melakukan analisa SEM
  • Peserta mengetahui teknik dan prosedur dalam usaha membuat model SEM menjadi layak.

Referensi

  • Joreskog, K. G. & Sorbon, D. 1996. Lisrel 8 : User’s reference guide. Chicago Scientific Software International
  • Rex B. Kline. Principes and Practice of Structural Equation Modeling. Third Edition. Guilford Press, New York.2012
Biaya Pelatihan
  • Mahasiswa & Dosen            : Rp 1.700.000,-
  • Umum & Profesional           : Rp 2.200.000,-
Details

SEM Tingkat Lanjutan

1 hari, @ 480 menit

Sylabus